Right Content


Selasa, 25 Januari 2011

Software Antivirus Gratis Yang WAJIB dimiliki

Untuk Menjaga keamanan berinternet dan juga keluar masuk data file file komputer dari teman teman kita. Terlebih dahulu kita harus mengantisipasi agar tidak terserang virus yang dapat merusak data yang ada di komputer kita. Untuk itu saya sarankan anda memiliki Software antivirus GRATIS......dan kemampuannya pun tidak diragukan Lagi. OKE langsung aja.......Berikut ini daftar Antivirus gratis...silahkan di download.!!!!!!!!!


beberapa anti virus/malware yang bagus dan GRATIS menurut saya :
  1. AVG free. Mungkin ini antivirus yang paling banyak digunakan seantero dunia dan berkali-kali mendapatkan penghargaan. Ada UPDATE virus yang juga dapat di download gratis…Tapi sayang ada seribu sayang. AVG free hanya bisa digunakan untuk melawan virus, malware lain kayak spyware jangan teralalu berharap.
  2. Spybot. Software ini seperti namanaya mengkhususkan diri untuk mengkal spyware walau tidak menutup kemungkinan threats yang lain. Dengan ini anda tidak perlu lagi kehilangan banyak bandwitdh lagi.
  3. Malwarebytes’ Anti Malware. Kalau ini bagus banget setiap malware dari virus, trojan, sampai spyware dapat dibasmi. Dan kadang-kadang virus yang tidak bisa dideteksi AVG free dapat dibasmi.
  4. Jika anda sering megalami masalah dengan virus-virus lokal. Kita bisa menggunakan antivirus buatan lokal Namanya Ansav.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar